


Acara Goes to School yang diselengarakan oleh SMP Muhammadiyah 1 Banda Aceh
Acara tersebut berlangsung di SD Muhammadiyah di desa merduati
Kegiatan Goes to School merupakan kegiatan rutin yang dilaksanakan oleh SMP Muhammadiyah 1 Banda Aceh untuk memperkenalkan bagaimana kegiatan belajar mengajar di SMP Muhammadiyah 1 Banda Aceh. Agenda tersebut berlangsung dengan baik dan diterima baik oleh siswa SD sebagaimana banyak yang bertanya terkait apa saja yang menjadi program unggulannya.